Rabu, 01 Mei 2013

Aplikasi PLC Sebagai Sistem Kontrol Tempat Parkir

Aplikasi PLC Sebagai Sistem Kontrol Tempat Parkir

Salam sejahtera bagi pembaca. dalam kesempatan kali ini saya akan mencoba berbagi ilmu tentang aplikasi PLC pada sistem kontrol tempat parkir. dalam hal ini saya telah mencantumkan gambar komponen input / Output, Diagram Ladder, serta cara kerja aplikasi PLC ini agar anda dapat mempelajari-nya dengan mudah dan dapat mencobanya dengan menggunakan software simulasi Cx-Programmer atau Console. 

Diagram Ladder 



Prinsip Kerja
  • Gambar diatas dapat dijelaskan, bahwa sistem akam berjalan ketika push butto 00000 di On-kan sehingga akan meng-energis keluaran 20000. denga ter-energis-nya keluaran 20000 maka sensor 00001 akan aktif. sensor ini berfungsi sebagai pendeteksi ssekaligus penghitung jumlah kendaraan yang masuk ketempat parkir, dan perlu diketahui sensor ini terhubung dengan keluaran 20001 yang meng-energis keluaran motor 01000 yang berfungsi sebagai penggerak sistem parkir. dalam penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian dalam diagram ladder-nya. dan dibawah ini merupakan penjelasan prinsip kerja diagram ladder pada saat parkir penuh
  • Dijelaskan bahwa program ini menerangkan keadaan tempat parkir yang sudah penuh, palang pintu menutup secara otomatis. Lebih jelasnya dalam program di instruksikan bahwa apabila jumlah mobil yang berada di tempat parkir sudah penuh dalam artian 10 mobil maka palang pintu masuk mobil akan menutup dan tak bisa memuat mobil lagi sampai ada mobil yang keluar dari tempat parkir.

Semoga Bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar